Cold Air Induction @ TurboDiesel

Otak2ik peforma mesin? Silakan bahas disini...

Moderators: akbarfit, Ryan Steele, sh00t, r12qiSonH4ji, avantgardebronze

User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Cold Air Induction @ TurboDiesel

Post by Turboman »

Cold Air Induction @ TurboDiesel

Aplikasi pada : Innova D4 D G A/T

Result : :e-clap: :e-clap: :e-clap:

DC : 300 rb. sajah !! :e-clap: :e-clap: :e-clap:
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
w1ndut
New Member of Senior Mechanic
New Member of Senior Mechanic
Posts: 146
Joined: Thu Sep 16, 2004 7:08
Location: Jabodetabek

Post by w1ndut »

Bro Turboman, mau tanya boleh ya...

kabel jadi tumpang tindih ya?
Kalau filter kotor bagaimana? Apakah performa jadi turun?
Lalu bagaimana pengukurannya?
Sebelum di pasang CAI berapa detik akselerasinya? Setelah pasang CAI berapa detik akselerasinya?
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Post by Turboman »

w1ndut wrote:Bro Turboman, mau tanya boleh ya...

kabel jadi tumpang tindih ya?
Kalau filter kotor bagaimana? Apakah performa jadi turun?
Lalu bagaimana pengukurannya?
Sebelum di pasang CAI berapa detik akselerasinya? Setelah pasang CAI berapa detik akselerasinya?
Ya kalau suatu hari filter kotor maka tinggal dibersihkan / dicuci saja, tapi mustinya filter nggak akan cepat kotor karena PCV valve hanya akan membuka jika ada hisapan kuat dari arah Turbo / intake & semua tergantung driving style kita :D

Ya instalasi di mobil ane masih bersifat semi darurat tapi yg penting nggak ada selang / kabel yg ketekuk.

Utk road test belum dilakukan, tapi semua rekan pengguna Ipah D4 D & Panther Turbo merasakan sensasi yg dahsyat.......boleh dibilang efek dr CAI ini "orgasmic sensation". :e-clap: :e-clap: :e-clap:
agim
New Member of Junior Mechanic
New Member of Junior Mechanic
Posts: 18
Joined: Fri Jul 06, 2007 14:03

Post by agim »

Bro Turboman,
Coba dong dijelasin in detail kegunaannya CAI itu dan sekalian photo aplikasinya.
Kemarin gak sempet liat nih waktu di Phoenix (Serpong)
Bisa gak di pasang di DuratorQ?
Kalo bisa dimana dan lama pengerjaannya.
Thks
AGIM
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Post by Turboman »

agim wrote:Bro Turboman,
Coba dong dijelasin in detail kegunaannya CAI itu dan sekalian photo aplikasinya.
Kemarin gak sempet liat nih waktu di Phoenix (Serpong)
Bisa gak di pasang di DuratorQ?
Kalo bisa dimana dan lama pengerjaannya.
Thks
AGIM
Melihat konstruksi mesin Duratorq yg sedemikian rupa serta air filter yg relatif nggak besar (Air filter Duratoq nggak lebih besar dr Ipah punya) kayaknya sih kalau dipasang CAI hasilnya bisa M E N G E R I K A N :e-dance: :e-dance: :e-dance:

CAI sama saja dengan memperbesar kapasitas air filter tanpa merubah konstruksi air filter itu sendiri, PCV yg berfungsi sebagai regulator hanya membuka saat hisapan pada intake sgt kuat, sedang dlm kondisi idle / RPM sgt rendah dia akan menutup / membuka sedikit sehingga tubulensi udara menuju Turbo tetap optimal CMIIW

Ketika CAI mengalirkan udara dia mengalirkan udara dingin dari arah depan mobil.

Inti dari sistem ini adalah meringankan kerja Turbo dalam menghisap udara bersih.

CMIIW
agim
New Member of Junior Mechanic
New Member of Junior Mechanic
Posts: 18
Joined: Fri Jul 06, 2007 14:03

Post by agim »

ha2x saya suka istilahnya Turboman "Mengerikan".......(dasar Racun2x)
eh ngomong2 dimana pasangnya? Andreas
Kalo liat instalasinya Selang original ke arah air filter dilubangi ya? Bisa gak kalo tdk perlu melubangi Selang original.
Jadi dibuatkan sambungan baru (dr pipa pralon atau stainless) sehingga dari segi estetika juga tetap terjaga penampilannya.
Thks
w1ndut
New Member of Senior Mechanic
New Member of Senior Mechanic
Posts: 146
Joined: Thu Sep 16, 2004 7:08
Location: Jabodetabek

Post by w1ndut »

Udara luar yang masuk dari CAI itu menuju intake sebelum turbo atau setelah turbo Bro Turboman?
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Post by Turboman »

w1ndut wrote:Udara luar yang masuk dari CAI itu menuju intake sebelum turbo atau setelah turbo Bro Turboman?
Sebelum Turbo

Itu khan yg bulet gede rumah air filter
User avatar
JESKONENG
Full Member of Mechanic Engineer
Full Member of Mechanic Engineer
Posts: 4362
Joined: Sat Apr 21, 2007 12:40

Post by JESKONENG »

Boss, adakah sistem CAI yang bener2 mendinginkan udara yang masuk intake... apakah dengan sistem mirip AC atau ada sistem lain ? Karena kalo di siang bolong, performa mesin Jazz VTEC terasa agak loyo dibanding kalo sore hari boss
Norival Fuel Enhancer
Gold, Platinum, Diesel, DRAG SERIES & Oil Enhancer
FB (id : Torry Parantoro)
hp/WA : 081328516999
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Post by Turboman »

JESKONENG wrote:Boss, adakah sistem CAI yang bener2 mendinginkan udara yang masuk intake... apakah dengan sistem mirip AC atau ada sistem lain ? Karena kalo di siang bolong, performa mesin Jazz VTEC terasa agak loyo dibanding kalo sore hari boss
Berarti CAI nya musti gunakan selang yg terbuat dari logam, lalu tempel di pipa freon AC yg menuju evaporator (dingin), bungkus pakai tape yg metal foiled :mrgreen:
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Post by Turboman »

agim wrote:ha2x saya suka istilahnya Turboman "Mengerikan".......(dasar Racun2x)
eh ngomong2 dimana pasangnya? Andreas
Kalo liat instalasinya Selang original ke arah air filter dilubangi ya? Bisa gak kalo tdk perlu melubangi Selang original.
Jadi dibuatkan sambungan baru (dr pipa pralon atau stainless) sehingga dari segi estetika juga tetap terjaga penampilannya.
Thks
Mengingat saluran air intake dari rumah filter menuju Turbo nekuknya ke bawah cukup dalam apa nggak repot kalau bikin saluran baru dari bahan yg lebih kaku ?

Kalau mau enak mungkin bisa beli saluran karet semacam itu di toko parts atau toko parts Ford, lubangi utk terminal "T" CAI, yg asli bawaan mobil disimpan. Jadi ketika mobil dijual nanti bisa kembali utuh perawan mesinnya.
agim
New Member of Junior Mechanic
New Member of Junior Mechanic
Posts: 18
Joined: Fri Jul 06, 2007 14:03

Post by agim »

bro turboman,
"T "CAI itu dihub kemana aja ya?
1. ke saluran intake (yg dilubangi karetnya)
2. ke saluran air filter (tambahan)
3. satu lagi kemana ya?
beli "T" CAI dimana? Andreas kah? atau ditempat lain?
Thks
AGIM
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Post by Turboman »

agim wrote:bro turboman,
"T "CAI itu dihub kemana aja ya?
1. ke saluran intake (yg dilubangi karetnya)
2. ke saluran air filter (tambahan)
3. satu lagi kemana ya?
beli "T" CAI dimana? Andreas kah? atau ditempat lain?
Thks
AGIM
Konektor T ditanam pada saluran intake antara Air Filter & Turbocharger, makin dekat ke Turbo makin oke.

Trus 2 pipa out dari konektor T tsb. masing2 dihubungkan selang dan menuju PCV valve & mini air filter, beres.

Yes, pasang di Phoenix.
agim
New Member of Junior Mechanic
New Member of Junior Mechanic
Posts: 18
Joined: Fri Jul 06, 2007 14:03

Post by agim »

nah itu dia PCV Valve apaan sih?
gak di photo sekalian sih...hanya yg ke add air filter aja yg di photo.
mohon penjelasan dong mengenai PCV tadi
thks
AGIM
robindjaja
Visitor
Visitor
Posts: 3
Joined: Tue Apr 17, 2007 3:08

Post by robindjaja »

Pak Turbo,

Kenapa gak sekalian rumah filter diganti dengan open air filter saja seperti pakai k&n lalu di buatkan sekat supaya panas turbonya tidak terhisap intake.
Selang karet yg dr turbo disambung langsung ke open air filter gitu.
Bagaimana pendapat Pak Turbo?
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Post by Turboman »

robindjaja wrote:Pak Turbo,
Kenapa gak sekalian rumah filter diganti dengan open air filter saja seperti pakai k&n lalu di buatkan sekat supaya panas turbonya tidak terhisap intake.
Selang karet yg dr turbo disambung langsung ke open air filter gitu.
Bagaimana pendapat Pak Turbo?
Aje gile, ogah ahhhh :mrgreen:
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Post by Turboman »

agim wrote:nah itu dia PCV Valve apaan sih?
gak di photo sekalian sih...hanya yg ke add air filter aja yg di photo.
mohon penjelasan dong mengenai PCV tadi
thks
AGIM
PCV = Positive Crankcase Valve spt yg ada di mobil2 gasoline, yaitu one way valve yg membuka jika ada hisapan dari salah 1 sisi.

Itu yg mengkilap dibawah filter warna merah adalah PCV nya.
robindjaja
Visitor
Visitor
Posts: 3
Joined: Tue Apr 17, 2007 3:08

Post by robindjaja »

Turboman wrote:
robindjaja wrote:Pak Turbo,
Kenapa gak sekalian rumah filter diganti dengan open air filter saja seperti pakai k&n lalu di buatkan sekat supaya panas turbonya tidak terhisap intake.
Selang karet yg dr turbo disambung langsung ke open air filter gitu.
Bagaimana pendapat Pak Turbo?
Aje gile, ogah ahhhh :mrgreen:
Ogah kenapa? Karena jelek apa ribet? :)
Danny1205
Member of Junior Mechanic
Member of Junior Mechanic
Posts: 38
Joined: Wed Dec 13, 2006 3:52
Location: Jakarta

Post by Danny1205 »

Baru pasang CAI di Strada kemaren + manjangin selang wastegate sekitar 3 cm. Efek-nya 'efek bengong' sedikit berkurang & lonjakan tenaga lebih terasa begitu masuk di RPM 2200. Tapi apa perbedaan CAI di Strada se-signifikan di Ipah / Panther Turbo = masih tanda tanya.

Personal opinion sih dengan biaya yang dikeluarkan vs hasil = ok lah, tapi kalo masih bisa dimaksimalkan lagi = superb en patut menang award :lol:
Danny
Member of Senior Mechanic
Member of Senior Mechanic
Posts: 299
Joined: Thu Sep 15, 2005 16:51

Post by Danny »

kalo di tambah pasang INTERCOOLER tambah " MENGERIKAN " gak Pak Turbo?
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Post by Turboman »

Danny wrote:kalo di tambah pasang INTERCOOLER tambah " MENGERIKAN " gak Pak Turbo?
Evie Duratorq TDCi sudah ada Intercoolernya.
ndnd
Full Member of Junior Mechanic
Full Member of Junior Mechanic
Posts: 66
Joined: Thu Jan 15, 2009 15:53

Re: Cold Air Induction @ TurboDiesel

Post by ndnd »

om turboman...saya mau nanya donk...kalo D4D katanya kan kalo ganti downpipe itu bisa ngurangin gejala turbo lag n bikin turbo lbh ceped nyala kan....yg mau saya tanya itu ganti downpipe itu bikin tambah boros ga yah???downpipenya bukan yang 1 set itu yah(dari ujung depan ampe blakang)
User avatar
abrof
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 949
Joined: Sat May 24, 2008 11:07

Re: Cold Air Induction @ TurboDiesel

Post by abrof »

Bro turbo pasang foto CAI buat CRVnya dong....
User avatar
relisar
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 629
Joined: Fri Apr 06, 2007 1:37
Location: Jakarta Selatan

Re: Cold Air Induction @ TurboDiesel

Post by relisar »

Aplikasinya beda dengan VVTi yah, itu pakai filter kecil segala
growbuckme
Full Member of Junior Mechanic
Full Member of Junior Mechanic
Posts: 109
Joined: Mon May 25, 2009 5:51

Re: Cold Air Induction @ TurboDiesel

Post by growbuckme »

Wah, pernah ada jg rupanya thread soal pemasangan CAI ini di ipah diesel. Kebetulan lg pgn eksperimen ndiri.

Om Turbo, itu knp saluran intakenya harus dibolongin yah? Apa tidak bisa dipasang di lubang yg sudah ada yg terhubung dgn saluran breather mesin? Mksd saya saluran yang biasanya dipasangin Oil catch tank itu kan dari mesin masuk ke intake juga, apakah fungsinya akan berbeda jika dipasang di lubang itu?

Thx sebelumnya.