Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Moderators: Ryan Steele, sh00t, r12qiSonH4ji, avantgardebronze, akbarfit
-
- Full Member of Senior Mechanic
- Posts: 365
- Joined: Tue Dec 31, 2013 14:57
- Daily Vehicle: transjakarta
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Avega 2011, plat B tangsel, Rp 1.2xx.000. Sebelumnya, jkt progresif 1 Rp 1.5xx.000
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 1547
- Joined: Sun Oct 02, 2016 23:17
- Location: SOUTH SUMATRA
- Daily Vehicle: All New Grand Livina CVT
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Mobil ANGL SV CVT tahun 2014 pajak tahun ke 4 nilainya 2. 458. 000. Tiap tahun jalan rata rata 12 ribu km. Jadi tiap bulan jalan rata rata 1000 km saja.

HR15DE 2014
-
- Member of Junior Mechanic
- Posts: 34
- Joined: Mon Aug 24, 2015 12:46
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
om-om sekalian, kebetulan ane rencana minang 320i e90 tahun 2011 atau c200/c250 w204 2010/2011. kira2 pajak pertahun nya untuk daerah bekasi brp ya? makasi
-
- New Member of Junior Mechanic
- Posts: 24
- Joined: Sun May 20, 2018 12:56
- Daily Vehicle: HR12DE 2011
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Nissan March, AT thn 2011, 1.200cc, plat B = Rp. 1.949.100
-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 5628
- Joined: Sun Oct 28, 2012 4:58
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
stnk mobil taun 2018 anki 12 jutaan..turun dr 14 jutaan...vrz 19 jutaan turun 17 jutaan...alpard 27 juta turun 20 juta...karena ada mobil yang dijual...
bulan 2 taun depan bayar stnk...biasanya bulan 1 udah bayar..maklum pengen cepat bayar aja biar nyaman tenang...
semoga taun 2019 bisa turun lagi...walo gak ada mobil yg dijual...
pusing jadi stuk mau beli mobil baru...
lagi cari2 pinjam ktp yg bisa dpcaya...
masa punya mobil sekelas emak emak bayar stnk pertaun bisa mencapai stnk taunan ferari baru...
yg punya ferarih aja pada malas bayar pajak...padahal jelas punya duit bnyk bisa beli mobil belasan M.. raja duit aja hidupnya masih pada pait...
bulan 2 taun depan bayar stnk...biasanya bulan 1 udah bayar..maklum pengen cepat bayar aja biar nyaman tenang...
semoga taun 2019 bisa turun lagi...walo gak ada mobil yg dijual...

pusing jadi stuk mau beli mobil baru...
lagi cari2 pinjam ktp yg bisa dpcaya...

masa punya mobil sekelas emak emak bayar stnk pertaun bisa mencapai stnk taunan ferari baru...
yg punya ferarih aja pada malas bayar pajak...padahal jelas punya duit bnyk bisa beli mobil belasan M.. raja duit aja hidupnya masih pada pait...

-
- New Member of Senior Mechanic
- Posts: 161
- Joined: Sun Sep 29, 2013 4:17
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Rekan-rekan, mau tanya dikit nih, maklum newbie. Misal kita beli mobil baru karena yg lama belum laku di jual, nah itungannya kan progressif 1, lalu setelah di jual kan kita minta latest sebelum pajak jatuh tempo balik nama kan. Setelah mobil itu balik nama, gimana dengan mobil yg awalnya kenap progresif 1? Apakah pajak tahun depan nya otomatis turun?
Terima kasih sebelumnya ya jawabannya....
Terima kasih sebelumnya ya jawabannya....
-
- Full Member of Junior Mechanic
- Posts: 100
- Joined: Sun Apr 15, 2018 15:36
- Location: jakarta barat
- Daily Vehicle: Innova 2gd
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
stelah mobil lamanya balik nama / di blokir , mobil yg progresif 1 lnsg turun ke progresif 0hendrahot wrote: ↑Sat Dec 22, 2018 15:20 Rekan-rekan, mau tanya dikit nih, maklum newbie. Misal kita beli mobil baru karena yg lama belum laku di jual, nah itungannya kan progressif 1, lalu setelah di jual kan kita minta latest sebelum pajak jatuh tempo balik nama kan. Setelah mobil itu balik nama, gimana dengan mobil yg awalnya kenap progresif 1? Apakah pajak tahun depan nya otomatis turun?
Terima kasih sebelumnya ya jawabannya....
-
- Full Member of Junior Mechanic
- Posts: 88
- Joined: Sun Sep 04, 2016 0:14
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Ford Everest 2015 Titanium pajak kurleb 9,5 juta di JakTim..
Hiks...
Hiks...
-
- New Member of Junior Mechanic
- Posts: 17
- Joined: Fri May 05, 2017 22:53
- Location: Tulungagung
- Daily Vehicle: Suzuki
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
ToKi Kapsul diesel tahun 2001, pajak 2,2 jt di Jatim
Suzuki Xover 2008, pajak 2,1 jg di Jatim jg
Suzuki Xover 2008, pajak 2,1 jg di Jatim jg
-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 5628
- Joined: Sun Oct 28, 2012 4:58
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
2019 turun...
anki n vrz....hampir 29 jutiaw...sbagai wajib pajak yang baik...walo 1 bulan lebih jatuh tempo tapi selalu bayar buru2 biar relax hidup...maklum klo mepet2 ky berasa punya utang...takut punya utang...
anki n vrz....hampir 29 jutiaw...sbagai wajib pajak yang baik...walo 1 bulan lebih jatuh tempo tapi selalu bayar buru2 biar relax hidup...maklum klo mepet2 ky berasa punya utang...takut punya utang...

You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 1435
- Joined: Sat Aug 16, 2014 4:39
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Mazda 8 2300cc AT tahun 2012
PKB ' ' ' ' ' ' ' ' : 5.544.000,-
SWDKLLJ ' ' : ' ' 143.000,-
Total ' ' ' ' ' ' ' : 5.687.000,-
PKB ' ' ' ' ' ' ' ' : 5.544.000,-
SWDKLLJ ' ' : ' ' 143.000,-
Total ' ' ' ' ' ' ' : 5.687.000,-
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 612
- Joined: Thu Jan 22, 2015 11:45
- Location: +62 / +65
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Ini mobil tahun 62 masih 800 ribu, kirain ada penurunan...
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
Ron Asheton Forever
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 2269
- Joined: Sun Sep 08, 2013 1:03
- Location: 06º 35' 42" LS 110º 40' 18" BT
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Wah sayang ngga sempet poto. SX8 GM a/t 2000 plaat T 2,4jt. Padahal masih tgn 1, tp koq mahal yaa? 

-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 1690
- Joined: Sat Apr 26, 2014 4:42
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Rumus pajak kendaraan simple:
NJKB x tarif
NJKB ditetapkan masing2 pemda
Tarif skg rata2 sama tiap pemda sebesar 2% untuk kendaraan pertama
Big Displacement V engine enthusiast:
V8: 1UR-FSE{|}8AT
V6: 2GR-FE{|}6AT
V6: G6DF{|}6AT
Eco Mode
DDiS 1.3
1NR-VE
K10C
V8: 1UR-FSE{|}8AT
V6: 2GR-FE{|}6AT
V6: G6DF{|}6AT
Eco Mode
DDiS 1.3
1NR-VE
K10C
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 689
- Joined: Fri Sep 28, 2018 1:31
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
CRV 2.4 2011 - 4.894.300
FD2 2011 - 5.230.840
42ner VNT 2013 - 6.365.000
Camry 2.5 2013 - 5.937.000
320i 2016 - 12.402.000
FD2 2011 - 5.230.840
42ner VNT 2013 - 6.365.000
Camry 2.5 2013 - 5.937.000
320i 2016 - 12.402.000
-
- Member of Junior Mechanic
- Posts: 30
- Joined: Mon Nov 21, 2016 5:46
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Anr TRD AT 2018, 3.7jt (depok - non progresif).
-
- Newbie
- Posts: 12
- Joined: Sat Jan 16, 2016 11:07
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
GNKI 2 KD okt 2015 PKB 4.704.000 + (Jakpus)
ANPS okt 2018 PKB 6.268.000 + SWDKLJJ (Tangsel)
ANPS okt 2018 PKB 6.268.000 + SWDKLJJ (Tangsel)
-
- New Member of Junior Mechanic
- Posts: 15
- Joined: Sat Nov 24, 2018 4:03
- Daily Vehicle: Landcruiser
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Lc 100 sahara - 7,5 jt
Toyota gt four - 2,7 jt
Ipah dad 2010 - 4 jt
Toyota gt four - 2,7 jt
Ipah dad 2010 - 4 jt
-
- Visitor
- Posts: 2
- Joined: Mon Jul 10, 2017 0:56
- Location: Tangerang Selatan
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
ANKI 2.0 AT daerah Tangsel 3.9 juta
sekalian mau tanya, daerah tangsel pajak progresif utk yg satu nama atau satu alamat?
sekalian mau tanya, daerah tangsel pajak progresif utk yg satu nama atau satu alamat?
-
- New Member of Junior Mechanic
- Posts: 24
- Joined: Sun May 20, 2018 12:56
- Daily Vehicle: HR12DE 2011
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
March AT 2011, plat B , Rp 1.9xx.000. Setelah progressives 1 jadiRp 2.6xx.000
-
- Member of Junior Mechanic
- Posts: 38
- Joined: Tue Mar 16, 2010 10:05
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Dua tahun yang lalu pernah baca di Samsat Ciputat, progresif Tangsel berlaku untuk kendaraan 2000cc ke atas dalam satu alamat.
Sigra R 2017 Tangsel 1,6jt....
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 2066
- Joined: Mon Jan 01, 2007 2:58
- Location: CGK-BDO-JOG
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Provinsi Banten lebih tepatnya. Kalo diesel pengecualian sampe 2500cc kl gasala
Rocky R ADS CVT 2021
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 739
- Joined: Wed May 03, 2017 9:39
- Location: Jakarta
- Daily Vehicle: Karimun Wagon R
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
HRV E 2018 3,9jt
Brio satya E 2015 1,65jt
Tangsel
Brio satya E 2015 1,65jt
Tangsel
-
- Full Member of Senior Mechanic
- Posts: 313
- Joined: Tue May 15, 2012 6:35
- Location: Tangerang Selatan
- Daily Vehicle: Dahon Speed
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
BRV E CVT 3,030jt di Kota Tangerang
-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 5933
- Joined: Thu Jun 05, 2014 13:03
- Daily Vehicle: [cencored]
Re: Berapa sih PKB/pajak tahunan Mobil SMers?
Baru perpanjang Yaris 2014 metik tanggal 12 kemaren.
Plat L kena di 3.2 padahal non progresif.
Plat L kena di 3.2 padahal non progresif.