Sharing pengamatan ganti kipas Turbo (Compressor)

Modifikasi umum akan suatu mobil / kendaraan tertentu. Silakan post disini...

Moderators: akbarfit, Ryan Steele, sh00t, r12qiSonH4ji, avantgardebronze

User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Sharing pengamatan ganti kipas Turbo (Compressor)

Post by Turboman »

As subject

ganti kipas Compressor pake yg 11 bilah (Aluminium Billet) di Turbo CT16 - 2KD non VNT

beginilah proses pembongkaran kipas setandard

Cartridge dilepas dari rumah Turbin & tutup rumah kompressor dilepas

Penting sebelum kipas dilepas, titik balans di kipas Turbo di tandain in dulu, jadi kipas baru nanti gak boleh asal pasang
IMG_20200912_150626_HHT.jpg
IMG_20200912_150619_HHT.jpg
IMG_20200912_143832_HHT.jpg



You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
Last edited by Turboman on Sun Sep 13, 2020 5:32, edited 5 times in total.
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Re: Sharing pengamatan ganti kipas Turbo (Compressor)

Post by Turboman »

Setelah Cartridge Turbo dibersihkan, pemasangan kipas baru dgn bantuan heat gun

Coakan pada sisi belakang kipas = titik Balans nya
IMG_20200912_152045_HHT.jpg
IMG_20200912_151910_HHT.jpg
IMG_20200912_151714_HHT.jpg
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Re: Sharing pengamatan ganti kipas Turbo (Compressor)

Post by Turboman »

Pasang tutup rumah Compressor dgn diberikan sealant High Temp - non hardening

Tuang oli ke lubang oli di Turbo utk pastikan shaft terlumasi

Turbo dipasang

(Perbandingan kipas std vs 11 bilah)
IMG_20200912_150717_HHT.jpg
Screenshot_2020-09-13-12-36-00-500_com.instagram.android.jpg
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
gadjahalphien
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 457
Joined: Tue Oct 25, 2016 0:53
Daily Vehicle: Sepeda + Bus TJ + 3NR-VE

Re: Sharing pengamatan ganti kipas Turbo (Compressor)

Post by gadjahalphien »

Thread yg menarik om.
Yang menggelitik saya adalah, mengapa yang di ganti hanya impeller sja, bukan unit turbocharger utuh?


Kalo boleh berkomentar sisi technical :

CMIIW ya om Turboman

Berbicara ttg impeller (kipas), baik pompa centrifugal & turbo compressor.

Ada beberapa point penting ketika proses reinstall.
1. gap antara impeller dan volute
Gap dg impeller replacement harus sama dg impeller yg ori, terutama sisi out fluida. kalo ada gap 0.1 mm pun pasti drop efficiency nya.


2. kondisi volute itu sendiri, masih halus atau sudah bopeng.
Nah ini ujung-ujungnya drop efficiency lagi.

Kalo urusan titik balancing
Melihat om ganti impeller sisi fresh air (foto ke 2 post 1), idealnya membutuhkan rebalancing ulang bareng dg impeller sisi exhaust.
Terlepas titik balance sudah di lakukan, tapi jika berbicara ttg balancing. Balancing tidak sekedar titik/lokasi tapi berhubungan jg dengan berat komponen.
Apalagi komponen penggantinya dibuat menggunakan proses 5d axis milling vs original (sepertinya casting, tidak ada grid/alur2 khas milling), bisa jadi ada perbedaan berat, meski itu hanya 1gr saja.
Nah om pasang tanpa Final balancing ulang, ujung2nya mah justru kedua impeller (fresh side dan exhaust side) bakal touching dg volute nya. Mengingat impeller turbo pasti berputar di atas 10.000 rpm.


CMIIW ya om.
Daily : 65kW 3NR-VE or Bus TJ or RB jadul
Weekend Occasional : 150kW M271DE
Occasional : 75kW 1.6BGU | 89kW 1ZZ-FE | 132kW K24Z
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21985
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Re: Sharing pengamatan ganti kipas Turbo (Compressor)

Post by Turboman »

gadjahalphien wrote:Thread yg menarik om.
Yang menggelitik saya adalah, mengapa yang di ganti hanya impeller sja, bukan unit turbocharger utuh?


Kalo boleh berkomentar sisi technical :

CMIIW ya om Turboman

Berbicara ttg impeller (kipas), baik pompa centrifugal & turbo compressor.

Ada beberapa point penting ketika proses reinstall.
1. gap antara impeller dan volute
Gap dg impeller replacement harus sama dg impeller yg ori, terutama sisi out fluida. kalo ada gap 0.1 mm pun pasti drop efficiency nya.


2. kondisi volute itu sendiri, masih halus atau sudah bopeng.
Nah ini ujung-ujungnya drop efficiency lagi.

Kalo urusan titik balancing
Melihat om ganti impeller sisi fresh air (foto ke 2 post 1), idealnya membutuhkan rebalancing ulang bareng dg impeller sisi exhaust.
Terlepas titik balance sudah di lakukan, tapi jika berbicara ttg balancing. Balancing tidak sekedar titik/lokasi tapi berhubungan jg dengan berat komponen.
Apalagi komponen penggantinya dibuat menggunakan proses 5d axis milling vs original (sepertinya casting, tidak ada grid/alur2 khas milling), bisa jadi ada perbedaan berat, meski itu hanya 1gr saja.
Nah om pasang tanpa Final balancing ulang, ujung2nya mah justru kedua impeller (fresh side dan exhaust side) bakal touching dg volute nya. Mengingat impeller turbo pasti berputar di atas 10.000 rpm.


CMIIW ya om.
Benar idenya balance ulang, dan balans nya High Speed - HSR machine

masalahnya di Indo gak ada yg punya mesin tsb, yg banyak = low speed Balans yg under 10.000 RPM

makanya ini masi dalam pengamatan, gimana long term nya

Avrilhermawan
Visitor
Visitor
Posts: 1
Joined: Sat Apr 17, 2021 11:45
Location: Surabaya
Daily Vehicle: Etios valco

Re: Sharing pengamatan ganti kipas Turbo (Compressor)

Post by Avrilhermawan »

Turboman wrote: Sun Sep 13, 2020 7:11
gadjahalphien wrote:Thread yg menarik om.
Yang menggelitik saya adalah, mengapa yang di ganti hanya impeller sja, bukan unit turbocharger utuh?


Kalo boleh berkomentar sisi technical :

CMIIW ya om Turboman

Berbicara ttg impeller (kipas), baik pompa centrifugal & turbo compressor.

Ada beberapa point penting ketika proses reinstall.
1. gap antara impeller dan volute
Gap dg impeller replacement harus sama dg impeller yg ori, terutama sisi out fluida. kalo ada gap 0.1 mm pun pasti drop efficiency nya.


2. kondisi volute itu sendiri, masih halus atau sudah bopeng.
Nah ini ujung-ujungnya drop efficiency lagi.

Kalo urusan titik balancing
Melihat om ganti impeller sisi fresh air (foto ke 2 post 1), idealnya membutuhkan rebalancing ulang bareng dg impeller sisi exhaust.
Terlepas titik balance sudah di lakukan, tapi jika berbicara ttg balancing. Balancing tidak sekedar titik/lokasi tapi berhubungan jg dengan berat komponen.
Apalagi komponen penggantinya dibuat menggunakan proses 5d axis milling vs original (sepertinya casting, tidak ada grid/alur2 khas milling), bisa jadi ada perbedaan berat, meski itu hanya 1gr saja.
Nah om pasang tanpa Final balancing ulang, ujung2nya mah justru kedua impeller (fresh side dan exhaust side) bakal touching dg volute nya. Mengingat impeller turbo pasti berputar di atas 10.000 rpm.


CMIIW ya om.
Benar idenya balance ulang, dan balans nya High Speed - HSR machine

masalahnya di Indo gak ada yg punya mesin tsb, yg banyak = low speed Balans yg under 10.000 RPM

makanya ini masi dalam pengamatan, gimana long term nya
Permisi om turboman, semoga sehat selalu, gimana nih om, sudah 2 tahun kondisi upgrade billetnya saja, apakah oke? Dan boost brp bar daily? Rasanya gimana om?