Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Segala mobil tipe MPV. (Odyssey, Stream, dll).

Moderators: Ryan Steele, sh00t, r12qiSonH4ji, avantgardebronze, akbarfit

WP
Full Member of Mechanic Engineer
Full Member of Mechanic Engineer
Posts: 4612
Joined: Wed Sep 15, 2004 13:33
Location: jauh di mata, dekat di hati

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by WP »

Dogies wrote:Dari Otomotif minggu kmrn...
Innova India malah lebih keren lampu belakangnya... kayanya bagusan pake bumper and gril yg uda difacelift, lampu depan dan belakangnya pake versi India..
Objects In The Rear View Mirror Are Closer Than They Appear
User avatar
datsu
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2396
Joined: Thu Jun 17, 2004 3:00
Location: Jakarta and Bandung

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by datsu »

smgandi wrote:Mungkin ndak ya, kalo pake mesinnya Corolla Altis?
rasanya gak mungkin dikasih mesin yang karakternya efektif buat FWD. Satu2nya kebanggaan innova saat ini ya RWD. Karena masih satu frame sama pickup hilux..
==========
I'm flying with my Siti
Powered by L15Z1 N/A
WP
Full Member of Mechanic Engineer
Full Member of Mechanic Engineer
Posts: 4612
Joined: Wed Sep 15, 2004 13:33
Location: jauh di mata, dekat di hati

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by WP »

datsu wrote:
smgandi wrote:Mungkin ndak ya, kalo pake mesinnya Corolla Altis?
rasanya gak mungkin dikasih mesin yang karakternya efektif buat FWD. Satu2nya kebanggaan innova saat ini ya RWD. Karena masih satu frame sama pickup hilux..
karakter mesinnya juga beda antara 1ZZ-FE dengan 2TR-FE.. sayang yg 2.7 uda discontinue.. padahal kenceng gila tuh.. 0-100 km/h under 10 detik..
Objects In The Rear View Mirror Are Closer Than They Appear
yatra
New Member of Junior Mechanic
New Member of Junior Mechanic
Posts: 18
Joined: Thu Aug 07, 2008 15:05

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by yatra »

Halo semua, saya baru bergabung di sini. Saya sekarang sedang inden Innova diesel, tapi saya masih bingung mo bli matik ato manual. Mungkin ada yang bisa kasih gambaran kelebihan dan kekurangan masing2? Perpindahan gigi pada innova matik apakah smooth seperti mobil bensin? Tq guys.
Prive
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 378
Joined: Thu Jun 12, 2008 10:46

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by Prive »

yatra wrote:Halo semua, saya baru bergabung di sini. Saya sekarang sedang inden Innova diesel, tapi saya masih bingung mo bli matik ato manual. Mungkin ada yang bisa kasih gambaran kelebihan dan kekurangan masing2? Perpindahan gigi pada innova matik apakah smooth seperti mobil bensin? Tq guys.
Bro Yatra, ipah keluaran 2008 udah relatif lebih bagus, apalagi kalo indent-nya yang face lift. Btw di otomotif kemarin ipah matic diesel tembus peringkat 5 di kelas 20 detik waktu drag race sentul, lumayan karena yang ikut itu mobil harian tanpa modifikasi yang banyak. Hanya saja ipah udah menganut pedal gas throttle by wire (nggak pake kabel lagi), jadi diatur secara elektronis, makanya suka ada lag antara nginjek gas sama responsnya, utk yang matic biasanya bisa diatasi dgn aplikasi ground cable dari gear box.

Klo mau tau seluk beluk ipah lebih jelas bisa join di [email protected], disitu banyak pakar ipah berkeliaran.
User avatar
rambokampung
Member of Senior Mechanic
Member of Senior Mechanic
Posts: 277
Joined: Wed Jun 18, 2008 12:37
Location: Kampungnya Rambo

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by rambokampung »

Kayanya model yang di tabloid Otomotif itu benar calon innova facelift deh, ada gambar lainnya yang mirip di http://rinisumasdi.blogspot.com/2008/07 ... bloid.html
cvsmb
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 302
Joined: Mon Jun 25, 2007 15:03
Location: SURABAIA

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by cvsmb »

bagus yg lama ya.. yg facelift kok rada aneh dr foto.. tp ga tau yg kalo lihat yg sebenernya...
User avatar
aldy
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2052
Joined: Sat Jul 07, 2007 23:03

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by aldy »

Wakakakakak.. Innova 1800cc..ckckckck ga mungkin deh kayaknya.. Bayangin mobil 1.5ton pake mesin 1800cc bakal under power banged jangan2 tarikannya melempem susah nanjak..heheheheh.. Jadinya malah boros BBM cz sering extra injak pedal gas..
RA167E V6 1,5 liter 1500 HP
User avatar
Hansen
Member of Mechanic Master
Member of Mechanic Master
Posts: 16497
Joined: Tue Apr 03, 2007 14:24

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by Hansen »

gini nih fotonya... :upss: sporty juga yah... :e-think:

Image

Image
Image
User avatar
abrof
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 949
Joined: Sat May 24, 2008 11:07

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by abrof »

Sayang ya fitur safety di ipah gak pernah nambah2, mbok yg G pake ABS, EBD & BA serta airbag
User avatar
rambokampung
Member of Senior Mechanic
Member of Senior Mechanic
Posts: 277
Joined: Wed Jun 18, 2008 12:37
Location: Kampungnya Rambo

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by rambokampung »

abrof wrote:Sayang ya fitur safety di ipah gak pernah nambah2, mbok yg G pake ABS, EBD & BA serta airbag
Saya tanya mbak Rini kemungkinan type V akan ada air bag, jadi lengkap dah type V punya ABS, EBD & BA cuman yah itu kemungkinan pas launching harganya bisa naik 9 jutaan zzzzz ..... :capede:
Dogies
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 655
Joined: Thu Dec 27, 2007 2:16

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by Dogies »

wah tipe e udah sewarna. stop lamp udah pake led...
Prive
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 378
Joined: Thu Jun 12, 2008 10:46

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by Prive »

Lampu belakangnya itu lho kayak bendera merah putih, mentang2 keluarnya pas bulan agustusan, kikikikkkkk....
User avatar
nescafe
Member of Mechanic Master
Member of Mechanic Master
Posts: 14333
Joined: Fri Apr 11, 2008 3:18
Location: jakarta

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by nescafe »

klo gw cm ngincer tail lightnya ajah.. :D
Permisii :ungg: ............................. :ngacir:
Midi_Amp
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 668
Joined: Mon Oct 16, 2006 3:48
Location: Jakarta

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by Midi_Amp »

nescafe wrote:klo gw cm ngincer tail lightnya ajah.. :D
Pasti ada di toko sparepart terdekat. Macem Jazz/Swift aja, model lama tapi lampu refresh.
yatra
New Member of Junior Mechanic
New Member of Junior Mechanic
Posts: 18
Joined: Thu Aug 07, 2008 15:05

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by yatra »

@ Prive
Tq yak, coba ntar saya liat2 ke sana (innova Community). Sorry baru bisa balas skrg.
User avatar
rambokampung
Member of Senior Mechanic
Member of Senior Mechanic
Posts: 277
Joined: Wed Jun 18, 2008 12:37
Location: Kampungnya Rambo

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by rambokampung »

Hohoho akhirnya keluar juga spesifikasinya new kijang innova :
http://rinisumasdi.blogspot.com/2008/08 ... nnova.html
Perbedaannya ada disini dengan Innova sebelumnya:
http://rinisumasdi.blogspot.com/2008/08 ... nnova.html

Wew dashboardnya warna hitam bro, mayan juga di gambarnya tapi tau deh aslinya yah.
FortunerMan

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by FortunerMan »

Mestinya sama aja bahannya kaya Innove sekarang cuman ganti warna aja....sekeras batu gak ada lembut lembutnya...
YellowRiver
Newbie
Newbie
Posts: 13
Joined: Mon May 26, 2008 13:03

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by YellowRiver »

exteriornya jadi keliatan sporty yah...interiornya dikit bgt berubahnya...tp kemungkinan bakal beli ini...hiks...
hunter
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 991
Joined: Mon May 08, 2006 7:32

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by hunter »

Baca di KCM, udah di launch: http://otomotif.kompas.com/read/xml/200 ... ang.innova

JAKARTA, SELASA - Unggul di kelasnya MPV Medium, Kijang Innova tidak tinggal diam. PT Toyota Astra Motor (ATM) selaku agen tunggal pemegang merek (ATPM) Toyota memperkenalkan produk barunya, New KJijang Innova di Ritz Carlton, Pacific Hotel, Jakarta (26/8). Meski sifatnya facelift, "Perubahan ini bukan maunya kita, tapi mengikuti tren pasar. Dan apa yang kita ke luarkan sekarang, bukan maunya kita tapi tuntutan pasar," ungkap Johnny Darmawan, Presiden Direktur PT Toyota Astra Motor pada acara peluncuran Kijang Innova Baru yang dihadiri Chief Engineer Product Planning Toyota Commercial Vehicle TMC, Kaoru Hosokawa dan jajaran TAM serta dealer.

Bedannya Innova lama dan baru, kalau dari sisi eksterior, tidak ada yang mencolok. Untuk seluruh mobil, terlihat bumper depan dan belakang serta desain lampu belakang yang tidak lagi dominan merah. Di sini TAM coba memberi corak dengan dua warna, merah dan putih di bagian bawah). Untuk lebih detailnya, bisa Anda buka rubrik Produk Baru.

Dengan produk baru ini, Johnny berharap bisa memenuhi target yang diharapkan, paling tidak sama dengan semester pertama. "Sampai Juli ini, Kijang Innova sudah meraih angka penjualan total 32.741 unit dan tetap memimpin di kelasnya. Sedang rata-rata di segmennya, Innova mencatat angka 68 - 80%," papar Johnnya. Ia berharap di semster II, ia berharap penjualan Innova bisa melebihi semester I atau paling tidak menyamai.

Dalam perjalanan menuju ke semester II ini, ada beberapa kendala. Di antaranya liburan anak sekolah dan lebaran. "Baru Oktober kapasitas produksinya akan naik," tambah Johnny. Kalau melihat perkembangan penjualan di Juli saja yang mencapai 61 ribu unit lebih, ia yakin sampai akhir tahun total penjualan bisa menembus 570 ribu unit.

Mengenai harga, Johnny menjelaskan ada kenaikkan sekitar Rp 4 juta. Sesuai daftar harga yang dikeluarkan TAM berlaku mulai 1 Agustus, untuk tipe V A/T Diesel Rp 247.100.000 (tertinggi), sedang terendah tipe E standar bensin Rp 162.550.000. Jadi untuk yang barunya, ditambah dengan sekitar Rp. 4 juta.
Prive
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 378
Joined: Thu Jun 12, 2008 10:46

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by Prive »

betyul, hari ini udah launching, secara exterior & interior gak banyak perubahannya, utk engine yang vvt-i sama persis, tapi yang d4d ada tambahan air flow meter, udah bisa diliat di webnya toyota indonesia
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
YellowRiver
Newbie
Newbie
Posts: 13
Joined: Mon May 26, 2008 13:03

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by YellowRiver »

spionnya retractable gak? kalo fortuner sekarang kan dah retractable jg....
Good_boy86
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 977
Joined: Fri Sep 01, 2006 17:51
Location: sby

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by Good_boy86 »

wah..di sby berarti harga tipe V AT d4d bisa tembus 257jt dong...
oya, untuk tipe V uda ada steering switch dan airbag ya??
Last edited by Good_boy86 on Tue Aug 26, 2008 17:52, edited 1 time in total.
User avatar
paddock
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 694
Joined: Fri Jul 25, 2008 14:35

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by paddock »

Jelek,.Kayak Avanza
User avatar
bain279
New Member of Senior Mechanic
New Member of Senior Mechanic
Posts: 146
Joined: Thu May 01, 2008 16:36
Location: KL-Jakarta

Re: Kabar & Foto New Innova Facelift 2008

Post by bain279 »

Good_boy86 wrote:wah..di sby berarti harga tipe V AT d4d bisa tembus 257jt dong...
oya, untuk tipe V uda ada steering switch dan airbag ya??
seperti nya sudah ada.. CMIIW.